Berikan Rasa Aman, Polsek Gegesik laksanakan Patroli Dialogis

    Berikan Rasa Aman, Polsek Gegesik laksanakan Patroli Dialogis

    CIREBON - Bhabinkamtibmas Polsek Gegesik Polresta Cirebon melaksanakan Sambang Dialogis  Bersama Masyarakat di Wilayah Kecamatan Gegesik Kabupaten Cirebon dalam rangka Cipta Kondisi menjelang Pilkada 2024.
    Sabtu (09/11/24). 

    Dalam kegiatan tersebut Bhabinkamtibmas Polsek Gegesik Polresta Cirebon melaksanakan Sambang Kamtibmas di Wilayah Desa Jagapura Lor serta memberikan pesan Kamtibmas kepada Warga yang ada sebagai bentuk tanggung jawab Bhabinkamtibmas dalam pembinaan kepada Masyarakat, apa lagi menjelang Pilkada 2024.

    Kapolresta Cirebon Kombes. Pol. Sumarni, S.I.K, SH. MH. melalui Kapolsek Gegesik AKP SUHERYANA, SH mengatakan Anggota Polisi harus ada di tengah-tengah masyarakat sehingga masyarakat merasa aman dan nyaman serta meningkatkan kepercayaan masyarakat terhadap Polri. 

    polrestacirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Berikan Pelayanan Prima, Polsek Gegesik...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Talun Bubarkan Remaja Nongkrong Malam...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Kekuasaan, Kesempatan untuk Berbuat Baik atau Kezaliman yang Menghancurkan
    HUT ke-79 Brimob, Kapolri Kenang Pujian Atraksi Pasukan yang dihadiri Presiden Ke-7 Jokowi dan Presiden Ke-8 Prabowo
    Ketua Umum Bhayangkari Tinjau Penyaluran Air Bersih bagi Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi di Posko Kobasoma
    Hendri Kampai: Menjaga  Euforia Harapan
    Jaga Kondusiiftas Jelang Pilkada 2024, Polsek Plered Polresta Cirebon Patroli Dialogis

    Ikuti Kami